Hidup Benar-Benar Bisa Dinikmati Kalau Menjadi Dirimu Sendiri

Sabtu, 19 Oktober 2013

Danshi & Mengenal Jepang 2

Oke mari lanjutkan lagi mempelajari hal-hal yang tidak penting mengenai Jepang.
(J ' =O ')J (lol)

Sebenarnya aku hanya ingin memberi penjelasan dan juga pendapat dari sisi sudut pandang orang yang pertama, yaitu diriku mengenai negara Jepang yang berdasarkan hasil-hasil data yang telah aku temui, teliti, dan kebenarannya bisa dibuktikan secara akurat. Ngomong apa aku? =,;;; #Facepalm

Kali ini tema pertama masuk dari karkteristik tokoh yang sering disebut.


1. Osananajimi


Teman masa kecil. Entah itu teman yang setetangga, sekolah TK-SD, atau saudara jauh, asalkan sudah mengenal dan berteman dengannya sejak masih kecil. Maka termasuk kategori ini.

2. Ojousama

Cewe yang memiliki derajat yang tinggi kategori tuan puteri. Contohnya seperti anak Presiden, Menteri, Pemilik perusahaan ternama, dan juga Raja.








Tema kedua istilah tentang seksualitas abnormalitas dari beberapa orang-orang Jepang. I like this.

1. Lolicon
Diketahui sebagai Pedofil atau Lolita-Complex. Namun, dikarenakan jaman yang terus berjalan kriteria ini termasuk juga orang-orang yang memiliki fetish yang menyukai cewe yang diatas umur 17 tahun tapi berbadan kecil seperti anak-anak SD atau imut. Diriku sekali.


2. Shotacon
Shotaro-Complex adalah kebalikan dari Loli-con. Biasanya Fujoshi atau di Indo terkenal Tante Girang yang termasuk kategori ini. Menyukai anak laki2 yang memiliki keimutan adalah seorang Shota-con.

3. Hentai - Ecchi - Ero
Mungkin artinya sama seperti lainnya yaitu, mesum dkk. Kalau menurutku sih ini ada perbedaannya. Karena yang termasuk kategori Hentai yang bercirikan melakukan sesuatu yang "aneh"(secara sexual) ke publik atau ke orang lain tanpa ada rasa malu dan biasanya sering dilakukan. Contohnya seperti pencuri celana dalam, tukang intip, dsbg. Lalu Ecchi kategorinya adalah orang yang g sengaja atau sengaja melakukan sesuatu yang mesum kepada lawan jenisnya. Dan untuk Ero kategorinya adalah orang yang mendalami kemesuman secara mendalam, contoh seperti bermain Ero-game dan membaca Ero-hon.Mungkin bisa dipanggil Ero-Man (j ' =o ')j (lol)

4. Siscon - Brocon
Kategori yang menyukai adik/kakaknya atau dikenal Sister-Complex - Brother Complex. Tonton saja Oreimo/Oniai kalau ingin memperdalami makna ini.


Berakhir sampai sini tentang kontent sexualitasnya. T.T #Hiks
Kok aku yang nangis? Ya sudahlah
Tema ketiga adalah perasaan tokoh terhadap lawan jenisnya.




1. Deredere

Dikenal sebagai seorang yang sedang jatuh cinta dan saat ketemu dengan orang yang disukainya dia akan mencoba sangat agresif kepadanya. Tujuan agar bisa mendapatkan perhatian. Biasanya karakter ini g segan akan mengatakan cinta-nya duluan atau menunjukkan rasa cemburunya secara langsung.








2. Dandere

Karakter ini sangat mudah ditemukan dari beberapa Anime yang ada saat ini, maupun juga VN. Sifat fisiknya rambut putih dan ekspresi-nya seakan kayak mayat hidup. Kategori yang emosinya susah untuk dibaca dan lebih banyak diamnya. Meskipun seperti itu kalau sudah jatuh pasti dia akan menunjukkan sifatnya yang tersembunyi.

3. Kuudere

Hampir mirip dengan Dandere, tapi perbedaannya hanya di sifat. Kuu-dere atau Cool-dere sering berbicara kasar dan menusuk hati dengan tanpa menunjukkan ekspresi wajahnya. Tipe Sadistic tapi sebenarnya tidak kalau dia sudah mendekat dengan orang yang disukainya.

4. Tsundere

Sering sekali karakter yang memiliki sifat seperti ini nonggol di anime. Mirip seperti orang yang Malu2 Kucing. Cirinya selalu mengatakan kalau yang dilakukannya bukan berdasarkan kemaunya. Contoh "Jangan salah paham ya, aku sebenarnya mau pergi jalan denganmu karena aku dipaksa sama teman2ku ya" Padahal dia memang mau pergi jalan berdua karena kemaunya. Kadang hati2 saja karena dia karkter yang sensitifan dan mudah untuk sedih.

5. Yandere

Orang yang sangat menyukai pasangannya sampai-sampai dia rela untuk mati bersama maupun juga Overprotective. Sangat sadis sekali karakter ini, namun jujur aku sangat suka yang seperti ini. Karakter yang seperti ini dari pandangannya, pola pikirannya, dan keinganannya hanya dikhususkan untuk pasangannya dan tidak ada pengecualian.

6. Harem

Untuk cowo/cewe yang disekitarnya disukai oleh lawan jenisnya atau dikelilingi oleh lawan jenis. Tipe yang diketahui juga sebagai Lucky Bastard.


Tema keempat masuk ke bagian budaya modern Jepang yang dikenal dari ucapan orang2 Jepang.

1. Nekomimi
Telinga Kucing.

2. Henshin
"Berubah" Kata ini sering dipakai saat Masked Rider atau Power Ranger ganti menjadi kostum heroiknya.


3. Moe
Kata ini diucapkan saat melihat seorang cewe/cowo yang dikenal memiliki ekspresi polos dan lugu yang memiliki wajah/penampilan yang kawaii/lucu

4. Chibi
Karakter 2D yang dibentuk atau digambarkan versi seperti bayi atau anak yang masih kecil.
 
5. Kawaii - Kakkoi
Imut - Keren. Penggunaanya di Jepang dikatakan tanpa memandang umur seseorang. Kakek2 bermain sulap, saat publik melihatnya akan dibilang kakkoi. Lalu contoh yang lain saat ada nenek2 berdansa tari Hatsune Miku, maka akan dikatakan kawaii. Beda dengan Indo tante2 nyanyi Hatsune Miku saja sudah dikatain aneh maklum weeaboo tingkat parah. (j ' =o ')j (lol)

6. Trap
Cowo yang memiliki hobi memakai pakaian dan makeup seperti cewe untuk bisa menyerupai seorang cewe. =,;;; #Facepalm   Ada kategori kebalikan dari Trap yaitu Reverse Trap, cewe yang berdandan seperti dan terlihat seperti cowo. Mengingat ini membuat hatiku down kembali Haaaaaah =.=

7. Ikemen
Sebutan untuk cowo yang Cool.


Tema yang terakhir untuk post ini adalah tentang VN.

1. Otome Gemu
Permainan yang dikhususkan untuk cewe yang memainkannya. Biasanya karakter pemainnya adalah cowo2 yang Ikemen atau Kawaii.

2. Galge
Permainan Dating-Sim yang dikhususkan untuk cowo sebagai pemainnya. Karena ini lawan dari kategori Otoge

3. Ero-Ge 
Permainan yang cerita hanya memfokuskan Sex Scene sebagai temanya.

Sekian penjelasannya jika ada yang mau ditanyakan atau menyanggah silakan komentar.

Sampai jumpa lagi. ( ^w^ )/


Untuk yang belum baca yang edisi pertama silakan klik ini

Sumber Gambar : 1)Hdlatestwallpaper.com;  2)myanimelist;  3)gamefaq.com;  4)wallpaperup;  5)Siliconera.com

0 komentar:

Posting Komentar